detikNews
Rambut Putih Hatta Rajasa Jadi Bahan Kampanye PAN
Partai Amanat Nasional (PAN) terus berusaha mensosialisasikan sosok Hatta Rajasa sebagai calon presiden 2014. Rambut putih Hatta yang menjadi ciri khasnya pun menjadi bahan kampanye.
Senin, 02 Jan 2012 06:28 WIB







































