detikTravel
Ini 3 Kemampuan Utama Para Pramugari Garuda Indonesia
Pramugari Garuda Indonesia dinobatkan sebagai yang terbaik di dunia oleh Skytrax. Mereka punya tiga keahlian utama untuk melayani penumpang.
Kamis, 13 Sep 2018 09:25 WIB







































