detikNews
Laptop Mahal Buat Jaksa Diduga Kental Aroma Korupsi
Aroma dugaan korupsi berembus dalam pengadaan laptop di Kejagung. KPK diminta sigap mengusut proyek pengadaan laptop Rp 20,365 juta per unit. Jangan menunggu adanya laporan.
Selasa, 03 Mar 2009 13:26 WIB







































