Sindikat Pembobol Bank Digulung
Sindikat pembobol bank digulung polisi. Sindikat itu berhasil 'merampok' uang bank hingga Rp 13 miliar dengan modus pengajuan Kredit Umum Pedesaan (Kupedes) menggunakan identitas palsu.
Kamis, 09 Jun 2011 23:59 WIB







































