detikFinance
Mandala Airlines Bangkit di Usia Lawas
Maskapai Mandala Airlines adalah pemain lawas di dunia penerbangan nasional. Setelah lepas dari militer dan dimiliki swasta, Mandala yang usianya hampir 40 tahun ini terus bangkit dan bertekad mendobrak pasar Asia. Mampukah Mandala?
Kamis, 16 Okt 2008 09:02 WIB







































