detikFinance
Jonan ke Rini: Saya Hanya Izinkan 4 Stasiun Untuk Kereta Cepat
Kereta cepat Jakarta-Bandung yang digarap BUMN dengan China Railway Corporation akan memiliki 4 stasiun. Ini karena izin dari Menteri Perhubungan, Ignasius Jonan.
Jumat, 02 Okt 2015 13:50 WIB







































