detikNews
Hilang 4 Hari di Monas, Bocah Alma Akhirnya Ditemukan
Setelah sempat hilang selama 4 hari di kawasan Monas, Jakarta Pusat, bocah berusia 7 tahun, Alma Aini Hakim akhirnya ditemukan. Putri kedua dari Roy Julian ini ditemukan masih di sekitar Monas tadi petang.
Rabu, 30 Okt 2013 20:45 WIB







































