Terlepas dari pembelaannya untuk KPU, Raja Juli Antoni memaklumi sikap SBY. "Tapi tentu Pak SBY juga punya hak untuk marah dan kecewa," kata Sekjen PSI itu.
Tim Kampanye Nasional (TKN) Jokowi-Ma'ruf Amin di Jatim resmi diumumkan. Tim ini disebut-sebut cukup lengkap karena beranggota perwakilan dari setiap kalangan.
Sebanyak 31 kepala daerah di Jawa Timur masuk sebagai anggota TKN Joko Widodo-Ma'ruf di Jawa Timur. PAN menyebut itu hak politik para kepala daerah tersebut.
31 kepala daerah masuk sebagai anggota timses Jokowi di Jatim. Meski tidak melanggar aturan, Gerindra menilai keterlibatan para kepala daerah itu harus diawasi.
Tim Kampanye Nasional (TKN) Joko Widodo-Ma'ruf Amin telah terbentuk di Jatim. Mantan Kapolda Irjen Pol (Purn) Machfud Arifin ditunjuk jadi Ketua TKD Jatim.