detikFinance
Sejumlah Bank Berperilaku Monopoli
Perbankan di Indonesia mempunyai struktur yang oligopolis. Namun ada satu sampai empat bank yang mempunyai kelakuan monopolis seperti dalam hal penurunan bunga.
Selasa, 17 Mar 2009 12:48 WIB







































