Area Bundaran HI disterilisasi oleh petugas keamanan setempat dari laju pengendara sepeda motor dan mobil. Pengendara mengambil sikap hormat pada HUT ke-77 RI.
Upacara peringatan HUT ke-77 RI bakal digelar pada esok hari. Masyarakat diminta menghentikan kegiatannya sejenak dan bersikap sempurna pada pukul 10.17 WIB.
Buntut LHKPN Rafael Alun yang tak wajar, KPK tengah menelusuri 'geng' pejabat di Kemenkeu. KPK menyebut ada pola canggih agar harta itu tak masuk LHKPN.
Ukraina mengungkapkan telah menerima bantuan finansial dari negara-negara Barat dengan total mencapai US$ 16,7 miliar (Rp 247,1 triliun) sepanjang tahun ini.
Rafael Alun Trisambodo menyampaikan permohonan maaf ke Menteri Keuangan Sri Mulyani hingga masyarakat Indonesia saat membacakan nota pembelaan atau pleidoi.