Wolipop
Siap-Siap, Hijab Hunt 2013 Akan Mampir ke Kota Bandung
Ada kabar baik bagi para muslimah Bandung. Setelah minggu lalu tim 'Indosat Mentari Hijab Hunt 2013' membuka pendaftaran on-the-spot di Jakarta, kini giliran kota Anda yang kami datangi. Pendaftaran di Bandung merupakan lokasi terakhir jadi jangan sampai terlewatkan.
Jumat, 12 Jul 2013 19:15 WIB







































