detikNews
Bandar Narkotika Pengendara Porsche Dikenal Kebal Hukum
"Kita dalami, apakah pernah disentuh aparat atau tertangkap lalu lolos, karena saat turun pun iming-iming suap yang dikedepankan. Apakah dia orang kuat? Kita dalami maksud kuat tersebut," ujar Deputi Pemberantasan BNN, Irjen Benny Mamoto.
Kamis, 28 Mar 2013 12:44 WIB







































