detikNews
Banyak Artis Diprediksi Isi Kursi Legislatif di 2014
Sistem proporsional dan tebuka pada UU Pemilu diprediksi akan berdampak. Salah satunya, pada pemilu legislatif 2014, diprediksi akan banyak artis dan pengusaha yang terpilih duduk di kursi legislatif baik DPR RI maupun DPRD.
Kamis, 19 Apr 2012 19:07 WIB







































