detikInet
Ditilang Saat Telepon Jangan Hanya untuk Mobil
Polisi tengah membicarakan tilang bagi pengendara yang menggunakan telepon selular. Pengamat transportasi mengatakan, seharusnya tilang tidak hanya diberlakukan pada pengendara mobil.
Rabu, 14 Mei 2008 17:04 WIB







































