detikNews
Peneliti: Jaipong Bukan Tari Erotis
Peneliti tari tradisi Endang Caturwati membantah pernyataan Presiden PKS Tifatul Sembiring yang mengatakan jaipong tari erotis dan diidentikan dengan tempat-tempat kurang baik.
Sabtu, 07 Feb 2009 10:29 WIB







































