detikNews
Ketua DPD Irman Gusman Kutuk Serangan di Kantor Charlie Hebdo
Ketua DPD RI Irman Guzman mengutuk serangan bersenjata di kantor majalah satir Prancis Charlie Hebdo. Menurutnya tragedi yang menewaskan 12 orang termasuk pemimpin redaksi majalah tersebut telah menodai prinsip-prinsip kemanusiaan.
Kamis, 08 Jan 2015 17:06 WIB







































