Israel dan Palestina dituduh melakukan kejahatan perang dalam konflik Gaza tahun 2014. Israel dan Palestina pun berjanji akan menyelidiki tudingan itu.
Seorang perempuan kulit hitam menaiki tiang bendera di lapangan gedung parlemen negara bagian South Carolina, AS dan menurunkan bendera Konfederasi yang kontroversial.
Samara Muir, 3 tahun, yang mengalami pelecehan berbau rasis saat mengantri dalam suatu event terkait Film Frozen di Melbourne, kaget karena menerima pesan langsung dari idolanya, Queen Elsa.
Bruce Jenner alias Caitlyn Jenner baru saja menerima kabar bahwa ia akan menerima penghargaan keberanian ESPY Courage Award, sebuah penghargaan yang diberikan untuk tokoh yang dianggap tegar dan berani menghadapi masalah mereka. Mantan atlet Olimpiade tersebut mendapatkan penghargaan karena keputusannya atas perubahan identitasnya dari pria menjadi wanita.
Banyak hal unik yang ditemui Baiq Nabila Mufti Utami (17) selama menjalani pertukaran pelajar ke AS. Selama di AS, Baiq banyak ditanya tentang jilbabnya.
Bakal capres AS Hillary Clinton mengecam penembakan di gereja Charleston sebagai terorisme rasial. Hillary menyerukan bendera Konfederasi dihilangkan dari AS.
Istri menteri Israel banjir kecaman setelah melontarkan kata-kata rasis mengenai Obama. Para pengguna Twitter bahkan menyebutnya gila dan manusia sampah.