Polisian Hong Kong masuk Universitas Politeknik, mencari demonstran yang masih bersembunyi di kampus. Sekaligus melakukan penyisiran barang-barang berbahaya.
Puluhan demonstran Hong Kong menyerahkan diri ke polisi setelah beberapa hari bersembunyi di Universitas Politeknik Hong Kong yang menjadi pusat bentrokan.
PBB mendesak Hong Kong untuk mencarikan resolusi damai dalam pengepungan di Kampus Hong Kong dan mengimbau demonstran membubarkan diri tanpa kekerasan.