detikFinance
Hatta: Pikirkan Dulu Stasiun Pengisian Sebelum Mobil Listriknya
Sebelum mulai membangun mobil listrik, Menko Perekonomian Hatta Rajasa memilih untuk memikirkan stasiun pengisian listriknya.
Sabtu, 13 Okt 2012 11:19 WIB







































