detikNews
Secuil Kisah di Hari Feriyani Lim Ultah
Sejak namanya disebut-sebut di media massa, Feriyani Lim tak pernah menampakkan diri. Saat akan diperiksa di Polda Sulselbar terkait kasus pemalsuan dokumen, ia tak hadir. Pun halnya ketika dia melaporkan Ketua KPK Abraham Samad ke Bareskrim. Di mana Feriyani Lim?
Jumat, 06 Feb 2015 07:21 WIB







































