Pertamina Jamin Pasokan BBM di Surabaya dan Jatim Aman
Isu kelangkaan BBM jenis solar di Surabaya dan Jatim dibantah oleh Pertamina. Karena seluruh pasokan jenis BBM hingga siang ini tetap lancar dan tidak ada gangguan.
Senin, 02 Jun 2008 15:18 WIB







































