detikNews
Tahanan Narkoba Polda Metro Tertangkap Miliki 3 Gram Sabu
Peredaran narkotika tidak pernah ada henti-hentinya. Sekalipun di dalam penjara, peredaran narkoba masih terjadi. Seperti di tahanan Polda Metro Jaya.
Jumat, 22 Okt 2010 11:39 WIB







































