detikNews
Ratusan Orang Berebut Air Sisa Jamasan Kereta Pusaka di Yogya
Air sisa jamasan kereta Keraton Yogyakarta diyakini mampu menyembuhkan penyakit. Air ini juga diyakini dapat membawa berkah. Orang antre dan berdesakan untuk mendapatkannya.
Selasa, 12 Nov 2013 12:43 WIB







































