detikNews
JK: Jika Ada yang Turun ke Jalan pada 22 Juli, Itu Penyusup
Calon wakil presiden Jusuf Kalla menjamin tidak akan ada pengerahan massa saat pengumuman pemenang pilpres pada 22 Juli yang akan datang.
Jumat, 18 Jul 2014 17:36 WIB







































