Meski tidak sedikit bayi prematur yang bisa bertahan, namun tidak sedikit juga yang justru mengalami kerusakan otak. Untuk menanggulangi masalah tersebut, para ahli telah menemukan 'gel gula'.
Risiko kanker kulit memang menjadi hal utama yang diingatkan para dokter jika Anda terlalu banyak beraktivitas di luar ruangan. Meski demikian, para ahli dalam studi terbaru menemukan bahwa paparan sinar matahari juga bisa memberikan manfaat lain bagi kesehatan.
Sampai sekarang, penyakit kanker belum ditemukan obatnya. Tapi Bagi pria atau wanita pengidap kanker yang sudah menikah, peluang menjadi cancer survivor bisa lebih besar.
Bagi sebagian orang, suplemen seperti vitamin bisa gantikan asupan alami dari buah-buahan yang mungkin tak sempat dikonsumsi. Begitu pula dengan antioksidan yang diklaim menghilangkan radikal bebas di tubuh. Padahal konon suplemen ini bisa memperpendek umur.
Ketika suhu tubuh diukur dengan termometer tradisional, mungkin banyak pasien yang tak nyaman karena harus dimasukkan ke mulut atau diletakkan di lipatan ketiak. Beruntung telah diciptakan alat pengukur suhu baru yang tinggal ditempel di kulit dan bentuknya seperti tato.
Meski telah menjalani operasi pasca kecelakaan akhir pekan lalu, kondisi Dul, putra Ahmad Dhani belum sepenuhnya pulih. Untuk menjaga kesehatannya tetap stabil, Dul pun didukung penuh secara medis di rumah sakit.
Kelebihan berat badan tak hanya menambah risiko seseorang untuk terkena diabetes maupun sakit jantung. Sebuah studi baru menambahkan seseorang yang mengalami obesitas juga berisiko dua kali lipat terkena migrain alias sakit kepala sebelah.
Apalah artinya urine. Cairan bau berwarna kekuningan itu hanyalah limbah akhir manusia. Tapi jangan salah, sekelompok peneliti dari Kanada berhasil menemukan bahwa urine manusia mengandung lebih dari 3.000 senyawa kimia, dan jumlah ini masih bisa bertambah.
Hasil survei yang dilakukan di Australia menunjukkan 69 persen orang tua masih menggunakan cara memukul untuk mendisiplinkan anak. Padahal menurut dokter, kebiasaan ini bisa membuat anak mengalami masalah perilaku.