Bus Nyangkut di Median Tol Cikampek
Kecelakaan bus terjadi di KM 21,400 Tol Cikampek arah Jakarta. Entah bagaimana awalnya, bus bercat putih itu menyangkut di median jalan. Kecelakaan ini membuat lalu lintas di tol tersebut macet beberapa kilometer.
Senin, 26 Sep 2011 16:24 WIB







































