Wakil Menteri Komunikasi dan Informatika (Wamenkominfo) Nezar Patria, mengungkapkan Satgas BTS 4G Bakti Kominfo sudah berkerja rampungkan proyek tol langit.
Mantan Menkominfo Johnny G Plate emosi saat mendengar kesaksian mantan juru bicara Kominfo Dedy Permadi. Plate bahkan menyebut keterangan Dedy menyudutkannya.
Sespri Johnny Plate, Heppy, mengaku mendapat tambahan insentif atas persetujuan dari Johnny Plate. Heppy mengaku meminta Rp 50 juta, tapi diberi Rp 500 juta.