Smart Telecom Targetkan 3 Ribu BTS
Smart Telecom sebagai salah satu provider selular di jalur CDMA menargetkan membangun 3 ribu Base Transceiver Station (BTS). Pembangunan BTS ini Diharapkan selesai pada tahun 2009.
Kamis, 20 Nov 2008 16:36 WIB







































