detikNews
Penyerapan Anggaran 2015 Baru 45 Persen, Ridwan Kamil Tak Takut Ancaman Mendagri
Penyerapan APBD Kota Bandung baru 45 persen. Wali Kota Bandung Ridwan Kamil menyatakan akan mengejar ketertinggalan sehingga tak takut ancaman Mendagri.
Kamis, 03 Sep 2015 18:52 WIB







































