Butuh lebih dari fisik kuat untuk melakukan perjalanan ini. Semangat bergelora dengan sedikit kenekatan adalah syarat mutlak untuk menjelajah daratan pulau Bereuh ini.
Selamat datang di surga tersembunyi, Pulo Aceh. Inilah miniatur Nangroe Aceh Darussalam. Keindahan alam luar biasa menjadikannya taman kayangan dunia yang tak terlupakan.
hari kedua di balikpapan, kami mengunjungi beberapa tempat wisata menarik. Mulai dari Pasar Impres Kebun Sayur, kampung atas air, hingga menghindari buaya ganas di Huta Lindung Sungai Wain.
Pulau Botik merupakan sebuah pulau kecil yang terletak di Kepulauan Mentawai. Pasirnya putih bersih, lautnya biru jernih, ombaknya menjadi favorit para peselancar.
Yang lebih membuat pantai ini menarik minat pengunjung selain pasir pantainya yang putih dan halus adalah permainan air. Walau bukan pantai-pantai kelas resort, pantai Melur mempunyai wahana permainan air berupa Banana Boat. Ada beberapa speed boat dan banana boat disini, jadi tak perlu khawatir untuk mengantri lama karena banyaknya pengunjung yang ingin merasakan sensasi banana boat di Pantai Melur.
Bagi masyarakat Anyer, Banten, Mercusuar Cikoneng yang terletak di kabupaten Serang ini adalah saksi sejarah pembangunan pemerintahan Belanda rerhadap Gunung Krakatau. Mercusuar ini unik dan berusia tua, tapi bentuk bangunannya tetap terlihat megah dan kokoh.
Ada yang bilang opak merupakan makanan khas Sumedang. Ada pula menyebutkan Tasikmalaya. Namun umumnya opak merupakan makanan khas asal Jawa Barat. Kali ini kami menemukan opak di Desa Batukaras, Kecamatan Cijulang, Kabupaten Ciamis.