detikFood
Petani Prancis Protes Pemerintah dengan Bagikan Buah, Sayur, dan Pupuk Kandang
Place de la Republique, sebuah alun-alun di Paris, Prancis, pada Rabu (05/10/2014) dipenuhi gunungan kentang. Para petanipun tampak memberikan buah dan sayur gratis kepada para pengunjung. Rupanya hal ini dilakukan sebagai bentuk protes terhadap produk impor murah.
Senin, 10 Nov 2014 09:08 WIB







































