detikNews
Kapolri Sangkal Ada Aliran Uang dari Nazaruddin ke Ito
Kapolri Jenderal Timur Pradopo memastikan tidak ada aliran dana dari tersangka Muhammad Nazaruddin ke mantan Kabareskrim Ito Sumardi. Kepastian itu didapatkan Timur setelah bertanya langsung KPK.
Kamis, 07 Jul 2011 13:03 WIB







































