detikHot
John Mayer Jawara di Grammy Award 2009
Grammy Awards tahun ini tampaknya menjadi milik penyanyi sekaligus gitaris, John Mayer. Di ajang yang paling bergengsi di dunia musik tersebut, John Mayer berhasil menjadi jawara di dua kategori sekaligus.
Senin, 09 Feb 2009 11:21 WIB







































