Personel grup KPop STAYC, Jang Ye Eun alias J menyinggung komentar soal berat badannya. Belakangan J STAYC disorot karena terlihat berisi hingga dikira sakit.
Hanni NewJeans hadir memberikan kesaksian di Majelis Nasional setelah menjadi korban perundungan di lingkungan kerja. Ini yang dialaminya di gedung HYBE.