detikNews
Berkedok Toko Alat Rumah Tangga, Ribuan Botol Miras Diamankan
Ribuan botol minuman keras (miras) berbagai jenis diamankan aparat Polres Pasuruan Kota. Minuman haram itu diangkut paksa dari sebuah toko peralatan rumah tangga di Pasar Besar.
Jumat, 23 Des 2011 11:19 WIB







































