detikNews
Dicari Sosok 'Bu Muslimah' di Jabar
Sosok Bu Muslimah "Laskar Pelangi' di dunia pendidikan diyakini masih banyak ditemukan. Namun sayangnya, penghargaan atas pengabdian mereka justru masih belum banyak diberikan. Hal itulah yang menggugah IKA UPI untuk membuat Award 2011 untuk Guru Pengabdi.
Kamis, 10 Mar 2011 19:47 WIB







































