detikNews
Sambut Presiden SBY, Sejumlah Ruas Jalan di Asia Afrika Dialihkan
Jelang acara puncak Peringatan Hari Teknologi Nasional ke-17 tahun 2012 di Gedung Merdeka, yang akan dihadiri oleh Presiden RI SBY, ruas jalan di Kota Bandung terlihat dijaga puluhan polisi dan anggota TNI. Sejumlah jalan di sekitar Gedung Merdeka di Jalan Asia Afrika pun mulai dialihkan.
Kamis, 30 Agu 2012 08:29 WIB







































