Wolipop
Mengintip Butik Pertama Victoria Beckham yang Sedang Direnovasi
Selama ini, rancangan Victoria Beckham selalu mengundang decak kagum dari para penggemarnya maupun kritikus mode sekalipun. Namun tahukah Anda bahwa Victoria belum memiliki butiknya sendiri dan selalu menjual pakaiannya secara personal ataupun konsinyasi dengan butik lain?
Kamis, 21 Agu 2014 14:45 WIB







































