detikNews
2.796 Personel Disiagakan Antisipasi Demo Buruh di Grahadi
Ribuan personel gabungan TNI-Polri dikerahkan untuk mengamankan aksi buruh. Para buruh kembali berunjukrasa di depan Gedung Negara Grahadi. Diperkirakan yang turun sebanyak 12 ribu buruh.
Rabu, 13 Nov 2013 11:12 WIB







































