detikOto
Dijual Berapa Mobil Mercy Bekas Delegasi KAA?
PT Mercedes-Benz telah meminjamkan 42 unit E 400 AMG kepada delegasi Konferensi Asia Afrika (KAA) 2015 yang berlangsung di Indonesia beberapa waktu lalu. Mobil tersebut kini dijual untuk umum, berapa harganya?
Senin, 04 Mei 2015 21:58 WIB







































