detikFood
Marathon du Medoc, Lomba Lari Diselingi Minum Wine
Setelah berolahraga, biasanya orang minum air putih atau sport drink. Namun dalam lari marathon di Prancis ini, pesertanya malah meneguk wine dan memperebutkan hadiah wine!
Senin, 08 Sep 2014 05:41 WIB







































