detikNews
Si Peneror Bicara Seperti Orang Mabuk
Isu adanya ancaman bom di Hotel Sheraton Bandung Selasa pagi, ternyata benar adanya. Kapolwiltabes Bandung Kombes Pol Imam Budi Supeno menyatakan penyisiran tim gegana ke Sheraton karena dapat laporan adanya ancaman bom ke hotel itu.
Selasa, 21 Jul 2009 16:12 WIB







































