detikFood
Belanja Sekaligus Banyak Ternyata Lebih Boros daripada Belanja Eceran
Jelang lebaran banyak pasar swalayan menawarkan produk-produk murah apalagi jika membeli dalam jumlah banyak. Banyak orang berpikir bahwa berbelanja dalam jumlah banyak adalah cara untuk berhemat. Padahal, justru lebih boros!
Kamis, 02 Jul 2015 12:02 WIB







































