detikNews
Tanah Amblas di Pacitan Keluarkan Bara Api
Bara api masih terlihat dari celah tanah yang amblas di Dusun Dondong, Pacitan. Dan lubang-lubang baru juga bermunculan dari rekahan sedalam 30 centimeter dan lebar 3 x 4 meter.
Rabu, 19 Okt 2011 09:16 WIB







































