detikNews
Ada Takbir Terputus Saat Amrozi Cs Dibawa ke Tiang Eksekusi
Sekitar pukul 23.55 WIB, Sabtu (8/11/2008), tiga terpidana mati bom Bali I: Amrozi, Imam Samudra, dan Muklas dibawa dari ruang isolasi di LP Batu Nusakambangan menuju lokasi eksekusi. Saat dibawa, ada suara takbir yang terputus.
Minggu, 09 Nov 2008 00:31 WIB







































