detikOto
Ini Dia Ferrari Edisi Khusus 60 Tahun untuk Amerika
Keberadaan produsen mobil super sport, Ferrari di Amerika Utara sudah menginjak ke 60 tahun. Sebagai bentuk penghormatan kiprahnya itu, Ferrari akan menghadirkan model edisi khusus untuk warga Amerika Utara.
Sabtu, 11 Okt 2014 13:03 WIB







































