detikHealth
Trik Hindari Nyeri Saat Bercinta karena Ukuran Mr P Suami 'di Atas Rata-rata'
Topik tentang ukuran penis memang selalu menarik dibicarakan apalagi jika dikaitkan dengan kepuasan wanita di ranjang. Ketika Mr P dirasa terlalu kecil, wanita kerap mengeluhkan tidak puas. Sebaliknya, ketika dianggap terlalu besar, hubungan intim pun terasa menyakitkan.
Jumat, 03 Okt 2014 19:49 WIB







































