detikNews
Lukisan Hasil Jarahan Nazi Ditemukan
Lukisan karya Henri Matisse, Otto Dix dan Marc Chagall yang pernah dijarah saat Nazi berkuasa terdapat diantara lukisan yang ditemukan di sebuah apartemen di Jerman.Harta karun seni itu ditemukan di apartemen Munich anak seorang pedagang seni masa perang.
Kamis, 07 Nov 2013 10:28 WIB







































