detikNews
Sekolah Tak Hormati Merah Putih Diberi Kesempatan Sampai Akhir Juni
Muspida Kabupaten Karanganyar menggelar pertemuan terkait dua sekolah yang menolak hormat kepada bendera merah putih. Dari hasil pertemuan itu, kedua sekolah itu masih diberi kesempatan memperbaiki kebijakannya hingga akhir Juni.
Selasa, 07 Jun 2011 14:47 WIB







































