detikNews
Ada Sidang Sengketa Pilpres di MK, Penertiban Monas Diundur Pekan Depan
"Kemarin sudah kita bahas soal penertiban kaki lima di IRTI Monas. Harusnya dalam minggu ini (penertiban) tapi karena pekan ini ada sidang MK jadinya minggu depanlah kita lakukan," kata Kukuh.
Selasa, 05 Agu 2014 16:29 WIB







































